Villa Sakura Bisa 15 Orang

Villa Sakura Bisa 15 Orang

Villa Sakura, Lingkungan Asri dengan Fasilitas Lengkap

Villa Sakura Bisa 15 Orang menjadi pilihan bagi yang sedang mencari tempat menginap saat liburan di Bandung bersama keluarga maupun teman-teman. Bangunan ini menawarkan hunian cantik 2 lantai yang akan membuat momen liburan menjadi lebih seru dan menyenangkan. Apalagi, di dalamnya juga tersedia berbagai fasilitas untuk meningkatkan kenyamanan para tamu yang sedang menginap.

Villa Sakura Bisa 15 Orang

Detail Singkat Untuk Villa Ini

  • 2 kamar tidur
  • 2 kamar mandi
  • ruang keluarga
  • tv, wifi
  • dapur lengkap
  • gazebo
  • alat bbq
  • kapasitas max 15 orang

Villa Sakura Bisa 15 Orang, Hunian Sementara Nyaman dengan 2 Kamar

Villa dengan bangunan 2 lantai ini menawarkan kenyamanan dengan lingkungan sekitar yang asri dan sejuk. Banyak tanaman hijau di sekitarnya yang bisa membantu menenangkan pikiran dan menghilangkan rasa lelah. Tempat ini pun pastinya sangat cocok bagi masyarakat yang sudah merasa suntuk dengan aktivitas sehari-hari di lingkungan yang ramai dan penuh gedung tinggi serta polusi.

Villa 2 Kamar ini juga menyediakan berbagai fasilitas untuk mendukung kenyamanan tamu selama menginap. Fasilitasnya mulai dari tempat parkir yang cukup luas untuk sepeda motor maupun mobil. Kemudian memasuki bagian dalam hunian tersedia ruang keluarga lengkap dengan televisi dan beberapa sofa untuk berkumpul bersama sambil menikmati hiburan maupun untuk ngobrol santai.

Kemudian tersedia dua kamar dengan kasur yang nyaman dan bersih sehingga istirahat menjadi lebih nyaman. Selain itu ada pula 2 kamar mandi dengan shower, toilet duduk, dan juga wastafel serta air hangat untuk mandi. Fasilitas lainnya seperti WiFi, alat BBQ, dan balkon untuk bersantai. Tersedia pula dapur dengan alat masak lengkap termasuk galon dan gas LPG yang disediakan secara gratis.

Villa Sakura dengan segala daya tarik dan fasilitas lengkapnya tentu bisa menjadi pilihan yang paling tepat, apalagi kapasitasnya cukup banyak yaitu hingga 15 orang. Karena itu jangan ragu menyewanya lewat infovillabandung.id sekarang juga maupun kapan pun itu saat merencanakan liburan ke Bandung.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Instagram @info_villa_bandung